Apa yang Anda Butuhkan..? Top Speed,Power atau Desain..?

120111-2012-kawasaki-ninja-zx14rBicara motor memang nggak ada habisnya ,baik itu bebek,matik atau motor sport. Mulai dari desain,harga,kenyamanan,fitur sampai tetek bengek yang lainnya     😀    Tapi biasanya seorang pengguna motor sebelum membeli sebuah motor akan mempertimbangkan fungsionalitasnya. Maksudnya untuk keperluan apa motor itu akan ia pergunakan.

pengangkutan_motorPilihan motor seorang petani tentu tak akan sama dengan pilihan motor seorang mahasiswa. Karena petani yang setiap hari berkutat di sawah dan di kebun mungkin lebih memilih motor yang tangguh dan bertenaga besar karena akan di gunakan untuk membantu kegiatannya di kebun,semisal mengangkut pupuk,membonceng mesin diesel pompa air,bahkan mengangkut hasil kebunnya. tentu motornya harus kuat bertenaga dan tak perlu bagus bagus amat.,karewna jika motor bagus dan mahal dan di gunakan untuk yang begituan tentu akan eman – eman ( bhs,jawa : sayang ).

1372242_cbr_150r_1Seorang pelajar / mahasiswa ataupun pekerja yang hanya menggunakan motor sebagai sarana komuter tentu lebih memilih motor yang nyaman,berdesain oke,bahkan mungkin motor yang kencang. Apalagi seseorang yang masih berjiwa muda dan masih bujangan. Darah muda  cuy…   😀    Dan itu sesuatu yang lumrah dan manusiawi.

Motor penjual sayur..?  nggak perlu terlalu bagus lah… cukup seperti ini saja…

Baca Juga :  Motor Memang "Hanya Sekedar" Pengganti Sepeda
yang penting tenaganya..bro...      :oops:
yang penting tenaganya..bro… 😳

Yah..pabrikan memang menyediakan line up motor yang lengkap bagi masyarakat.Tinggal kita saja yang harus bijak dan dewasa dalam menentukan pilihan sesuai dengan kebutuhan kita. Atau..    Ada pendapat yang lain…?

Advertisements

Comment with your Facebook account

Author: Mas Sayur

35 thoughts on “Apa yang Anda Butuhkan..? Top Speed,Power atau Desain..?

  1. saran untuk pabrikan jepang… tolong bikin motor roda 2 yang murah (harga pasaran bebek) yang bisa dipake untuk jualan macam jualan sayuran di atas. soalnya kebutuhan akan motor “angkut” seperti ini tinggi. Klo beli roda mochin kan mahal juga.. terus sim juga harus sim A.
    thanks inspirasinya gan 😉

  2. motor pilihan mahasiswa adalah motor kencang
    betul pak Kangkung, kalau mahasiswanya tajir
    kalau mahasiswa pas-pasan kayak saya
    motor pilihan adalah pilihan orang tua :mrgreen:
    tapi kalau disuruh milih ya milih yang irit, bisa jajan sembarangan alias beli bensin botolan, dan sparepartnya murah meriah dan ada dimana mana hehe. Banter pelan gak jadi masalah, wong jalanan macet :mrgreen:

  3. topspeed 90-110 kpj cukup, tenaga badak, body ga tifis dan ringkih/rapuh. daya tahan tinggi/tahan banting, nyaman. that’s it. (soal irit dan sparepart murah dan pasti sudah diperhitungkan sm pabrikan/ motor murah masa sparepartnya mahal!).

  4. Klo sektor mesin, saya lebih milih torsi (maaf ni kayaknya speed=power).
    Lebih nyaman aja, walau kalau jarak jauh ga bisa kenceng.
    Yang penting nyaman, betot gas dikit dah ngacir.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.