Motor Plagiat Koq di Pamerkan…ya..di Usir…

motor china plagiat di usir dari EICMA

Hal tersebut benar-benar terjadi di gelaran EICMA yang di langsungkan di Milan ,Italia 7-10 November 2013 kemarin.

Gambar di atas adalah salah satu contoh sebuah skuter matik asal negeri tirai bambu ber merk EVA yang secara desain bodi sangat mirip dengan Piaggio .

.

Menurut berita,masih ada belasan motor lagi yang di usir dari ajang pameran motor terbesar di dunia itu,dan mayoritas berasal dari China.

Baca Juga :  Segera Hadir KTM RC 125,200 dan 390

.

Di Indonesia,rasanya belum pernah denger kejadian semacam ini,ya..?    😉

????????????????

Salah satu produk China ber bodi sport. Nggak usah sebut merk…ntar yang punya motor dewa datang     😉

Menurut pembaca,apakah perlu hal semacam ini di terapkan di negeri kita..? yang artinya harus ada kerjasama antara pihak berwenang dan penyelenggara acara.

Baca Juga :  Ke Sawah Bersama si Mimin,Awaskaki....

.

Rasanya akan sulit di lakukan di sini.

Tapi mungkin pembaca punya pendapat lain soal hal ini, monggo… silahkan komentarnya…

Advertisements

Comment with your Facebook account

Author: Mas Sayur

47 thoughts on “Motor Plagiat Koq di Pamerkan…ya..di Usir…

  1. Baru komen..hehhe

    Ya itu artinya pihak pemerintah Italy (dan atau panitianya) sangat menghargai hasil kreatifitas atau desain seseorang/pabrikan…imo ya.

    Woh mas sayur tau tentang motor dewa juga hehehhe…

    1. iya nih kayak’ny sengaja ya buat d’ejek…..apalagi menyangkut nama negara produksi merk tersebut kasian negara tersebut bisa d’olok” nanti……

      negara tukang jiplak terkenal’ny nanti

  2. penghargaan terhadap karya intelektual.emang harusnya tukang contek diusir.kalo disini yahh…
    wani piro,…..asal dah sewa tempat ya boleh dipajang

  3. Neng indonesia mana bisa keusir..malah di kasih tempat..yang penting daftar + bayar tempat sewa..oke dech…silahkan dipajang

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.