Yamaha M-Slaz di Indonesia Akan di Beri Nama Yamaha Xabre,Itu Artinya..,Witing Tresno Jalaran Soko Kulino.. - Zona Motor [dot] net
Site icon Zona Motor [dot] net

Yamaha M-Slaz di Indonesia Akan di Beri Nama Yamaha Xabre,Itu Artinya..,Witing Tresno Jalaran Soko Kulino..

image

Si ganteng nan bengis ini akan di beri nama Yamaha Sabri Xabre.

Desas desus tentang nama untuk motor ini sudah berhembus sejak beberapa hari yang lalu di seantero blogsphere otomotif roda dua Indonesia.

Sebutan Yamaha Xabre memang terdengar aneh bagi sebagian kita yang ada di Indonesia.

Sebenarnya pelafalannya juga nggak susah-susah amat,sich...

Kemungkinan besar akan di baca dan di lafalkan secara gampang oleh mayoritas kita di Indonesia sebagai Yamaha Saber.

Entah apa arti dari Nama yang “unik” ini,hanya tim RnD mereka yang tahu.

Yang jelas,urusan pemberian nama itu adalah hak prerogatif mereka,kalau suka , ya monggo di beli..,kalau nggak suka..,ya..semoga masih mau beli… 
   😀   ***kira-kira seperti itu lah kemauan produsen.
   😉

Kenapa bukan MT15 ya,mas..? kan aura Yamaha M-Slaz ini lebih ke arah MT series..??

Tunggu dulu…..   siapa sich yang awal mula nya menghembuskan isu nama MT15 untuk motor ini..??
   😉
Nama MT15 sudah begitu familiar di ranah blogsphere roda dua Indonesia sebagai nama Yamaha M-Slaz di Indonesia,dan begitu beredar isu jika namanya adalah Yamaha Xabre,pada kecewa,dah…
  

Tapi..,ra po po...
Witing tresno jalaran soko kulino...,cinta tumbuh karena terbiasa..

Semua hanya soal waktu dan kebiasaan,kita hanya perlu membiasakan penyebutan nama itu.

Dan jika sudah terbiasa,maka kemungkinan besar nama itu sudah tak akan terdengar “aneh” lagi..

Advertisements
Baca Juga :  Antara Suzuki Skydrive 125 dan Vario 125 Helm in

Comment with your Facebook account

Exit mobile version