AISI Februari 2017,Honda BeAt Series Masih Menguasai.

image

Gempuran produk motor bertransmisi otomatis atau lebih di kenal dengan sebutan motor matic di pasar roda dua tanah air begitu gencar.

Kemudahan, kenyamanan dan fungsionalitas lebih yang di tawarkan oleh motor matic terasa langsung membuat motor berjenis cub alias motor transmisi manual alias motor bebek “mati kutu” dan perlahan-lahan tereliminasi, terkena dampak seleksi alam.
   😀

Motor bebek memang tidak seratus persen mati,namun tinggal menunggu waktu saja..
   😉

Pilihan konsumen ke motor matic memang rasional.
Dan tak heran jika di jalan raya makin banyak dan sesak berkeliaran motor matic.

Baca Juga :  Anda Pernah Beli Bensin Eceran 25 rb/liter..?

Dari detikOto 18/03/2017, di kutip data AISI 10 besar penjualan motor bulan Februari 2017 dari semua merk,semua varian dan semua tipe, ini datanya

1.  Honda BeAT Series: 152.703 unit;
2.  Honda Vario Series (termasuk 110 cc,
      125 cc dan 150cc): 98.132 unit.
3.   Honda Scoopy: 46.301 unit;
4.   Yamaha Mio M3: 23.638 unit;
5.   Yamaha NMAX: 13.825 unit;
6.   Yamaha Soul GT: 12.761 unit;
7.   Honda CB150R StreetFire: 11.591
      unit;
8.   Honda Revo: 11.570 unit;
9.   Yamaha Fino: 11.238 unit;
10. Honda Supra X 125: 8.998 unit.

Terlihat jelas Honda masih menjadi raja produsen motor di tanah air,bulan Februari 2017 Honda BeAt series mampu terjual sebanyak 152.703 unit.

image

Sementara itu Yamaha berhasil menempati posisi ke-4 dalam 10 besar motor terlaris Februari 2017 dari varian Yamaha Mio M3 yang terjual sebanyak 23.638 unit.

image

Sedangkan varian motor bebek,yang paling laku terjual di bulan Februari 2017 adalah Honda Revo Injeksi yang menempati urutan 8 dari 10 besar motor terlaris Februari 2017.

Baca Juga :  Galang Hendra Pratama Start ke-10 di WSSP300 2018 Seri Assen Belanda.

Posisi 9 di tempati Yamaha Fino yang terjual 11.238 unit dan posisi 10 di tempati mantan “raja motor bebek” era tahun 2000-an yakni Honda Supra X 125 yang laku terjual sebanyak 8.998 unit.

Advertisements

Comment with your Facebook account

Author: Mas Sayur

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

AISI Februari 2017,Honda BeAt Series Masih Menguasai.

image

Gempuran produk motor bertransmisi otomatis atau lebih di kenal dengan sebutan motor matic di pasar roda dua tanah air begitu gencar.

Kemudahan, kenyamanan dan fungsionalitas lebih yang di tawarkan oleh motor matic terasa langsung membuat motor berjenis cub alias motor transmisi manual alias motor bebek “mati kutu” dan perlahan-lahan tereliminasi, terkena dampak seleksi alam.
   😀

Motor bebek memang tidak seratus persen mati,namun tinggal menunggu waktu saja..
   😉

Pilihan konsumen ke motor matic memang rasional.
Dan tak heran jika di jalan raya makin banyak dan sesak berkeliaran motor matic.

Dari detikOto 18/03/2017, di kutip data AISI 10 besar penjualan motor bulan Februari 2017 dari semua merk,semua varian dan semua tipe, ini datanya

Baca Juga :  Pengalaman Order Online Spare Part Honda Via Honda Customer Care..., Fast Respons...

Continue reading “AISI Februari 2017,Honda BeAt Series Masih Menguasai.”

Advertisements

Comment with your Facebook account

Author: Mas Sayur

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.