Acara Nonton Bareng MotoGP Emilia – Romagna yang digelar oleh Astra Motor Papua para 24 Oktoberfest yang lalu sangat berkesan bagi anak anak anggota komunitas Honda di Jayapura yang bernaung dalam Paguyuban Honda Motor Jayapura.
Hal itu dikarenakan karena rider
tim Honda Repsol Honda berhasil menyabet podium tertinggi di MotoGP Emilia – Rumagna dimana
Marc Marquez podium pertama dan Podium kedua di sabet oleh Pol Espargaro rekan Satu tim Marq Marquez.
DA lam acara nonton bareng yang digelar di café Smaal Frame Kotaraja
Jayapura itu, Astra Motor Papua menampilkan satu unit
CBR250RR yang sudah di modifikasi untuk memperkenalkan lebih dalam lagi bahwa Honda CBR250RR merupakan sepeda Motor Sport Honda berkapasitas mesin 250cc dan punya potensi menjadi lebih keren apabila di modif, yang pastinya modifnya wajib safety ya…. 😊
Kegiatan ini merupakan kegiatan yang dilakasanakan secara nasional di seluruh Main Dealer Honda yang ada di Indonesia serentak dilaksanakan 28 Main Dealer untuk mensupport juga pembalap nasional Indonesia yang mendapatkan wild card mengikuti
Moto3 Mario Suryo Aji.
Semoga kedepannya akan ada pembalap nasional yang
bergelut di MotoGP dan mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional
MotoGP, Bravo untuk pembalap Honda Indonesia Mario Suryo Adji.