Site icon Zona Motor [dot] net

Ganti Oli…

Iklan

 

Saatnya ganti oli…
Menurut manual book memang 2000 KM oli harus di ganti. Begitupun dengan mesin yang gigi starter elektriknya sudah rompal ini.   Mesin honda CB 150 ini.
Kemarin olinya di ganti di KM 8000-an maka kali ini di KM 10.000 oli pun siap di ganti.
Pake oli apa,mas..?
Lihat saja gambar berikut..

 

Lho….koq bukan oli ngahaem. AHM Oil..?
Alasannya simpel,bro..? Nasionalis dari hal yang kecil seperti ini mungkin akan sedikit membantu. Membantu siapa..??
Tentu sampeyan ingat dengan slogan kita untung bangsa untung..?  Jadi itulah yang mas sayur maksud.
Di saat kita sudah terlalu senang dan banyak memakai produk asing ( ingat motor Jepang adalah produk asing ) , tak ada salahnya jika kita memakai oli buatan anak bangsa,toh spesifikasinya sama dengan yang di rekomendasikan pabrikan.
🙂

.

 

Bahkan…oli ini menawarkan sesuatu yang lain,yaitu bisa bertahan sampai 7500 KM UNTUK PEMAKAIAN NORMAL, entah benar apa enggak…semoga saja benar
😉

.

Jadi mohon maaf jika kali ini mas sayur tak memperdulikan rekomendasi pabrikan untuk memakai oli produk mereka
🙂
Lagi pula…sudah sejak jamannya oli prima xp masih bernama mesran prima ( tahun 90-an ) mas sayur sudah terlanjur suka memakai oli ini.
Harga bagaimana,mas..?
Prima XP di Jayapura lumayan mahal,bro…di SPBU harganya 51 rb…kalau di bengkel umum atau outlet oli lain mungkin bisa tembus 60 rb.
Sekian cerita hari ini..
Selamat bermalam minggu…
****yang merasa jomblo tidur aja,ya

Advertisements
Exit mobile version