Besar sekali semangatnya,bro…tujuan utamanya adalah untuk memberikan semangat kepada sesama penyandang divabel dan membuktikanjika KETERBATASAN BUKANLAH HALANGAN SELAGI ADA NIAT dan KEMAUAN.
.
Namanya Sri Lestari,wanita asal Klaten Jawa tengah ini awalnya adalah wanita normal biasa,sampai akhirnya sebuah kecelakaan motor mengharuskan ia menjalani hidupnya di atas kursi roda
🙁 dan membuat hidupnya murung hampir selama 10 tahun.
Dan harapan kembali muncul ketika ia melihat temannya sesama penyandang divabel menggunakan motor yang di modifikasi beroda tiga. Mulailah ia menabung sampai bisa mempunyai sebuah motor TVS Rock yang di modif untuk bisa ia kendarai.
Touring Jakarta – Bali
.
9 Mei hingga 1 Juni 2013 merupakan momen bersejarah bagi dia. Touring yang di awali dari Monas Jakarta dan selama 3 minggu di jalanan di temani adik laki lakinya dan di kawal para kru pembuat film membuatnya merasa bebas di atas motor. Sebuah hal yang ironis karena dulu motor lah yang merenggut kebahagiaan hidupnya.
Touring perdananya ini misinya seperti di atas,menyemangati sesama penyandang difabel.
Touring perdananya ber akhir di Ubud dan Denpasar.
.
Touring Jelajah Sumatra.
.
Masih menggunakan motor yang sama TVS Rock modif roda tiga kali ini mendapat support dari TVS indonesia,perjalanan menjelajah Sumatra akan di awali dari titik nol di sabang dan berakhir di Jakarta.
Ini tanggapan petinggi TVS indonesia di kutip dari detikOto :
“Diharapkan perjuangan Sri Lestari
ini akan menjadi inspirasi bagi para
kaum difabel untuk memiliki
semangat kebebasan, memiliki
mindset untuk bebas dari segala
keterbatasan dalam meraih prestasi
luar biasa dan juga mimpi-mimpi
mereka,” ujar Chief Marketing Officer
PT TMCI Herry Budijanto Dragono.
.
Sobat bikers..
Luar biasa sekali semangat mbak Yu kita yang satu ini.
Tetap semangat dengan segala keterbatasan…dan itu lah nilai yang bisa kita petik,karena PENUH SEMANGAT DENGAN SEGALA KESEMPURNAAN ADALAH SESUATU YANG BIASA..tetapi TETAP SEMANGAT DENGAN SEGALA KETERBATASAN DAN KEKURANGAN adalah SANGAT LUAR BIASA…
🙂
Selamat pagi dan selamat ber aktifitas…
Salam dari Jayapura,The Dream Land..
pict and source : detikOto
WOW, sungguh luar biasaaaa 😉
http://potretbikers.com/2014/09/16/menikmati-bakso-kotak-gepeng-di-surabaya/
5 Jempol buat mbak yu…
Luaaaaaar biasa 😉
Aku salut ama ibu itu. You know after try 🙂
malu dong ah..yg ke puncak doang pake sirbo
modifikatore joss, mbak e tambah josss
Tapi bukan bukak sithik..joss lho,ya..
lek kui kanggo sing rok cekak tok #eh
😆 mana mana..? *tolah toleh… 😉
ndek gone yu tub wakeh karek milih 😆
Iku motor’é opo? Kok koyok Supra X nggonku?
—–
http://nyobamoto.com/2014/09/16/ingin-honda-cbr150r-baru-gratisan-ikuti-yang-satu-ini/
TVS ROCK Z mbah…
Tapi kok mirip NF125TR ya….hehehehehehehehe
ada 2 motor,.foto yang atas pke TVS Rock Z foto yg bawah pake NF125TR,. menurut penglihatan saya low ya,..
Trimakasih kawans. yang Aceh- Jkt pake motor TVS Rock, saat Jkt-Bali pake motor Supra 125
Wah…terima kasih,mbak…sudi mampir di blog sedrhana ini…salam..dari Jayapura 🙂