Video Kemenangan Luar Biasa Afridza Munandar di Race 1 Asia Talent Cup 2019 Seri Thailand.

ZonaMotor.NET – Pada balapan pertama Asia Talent Cup akhir pekan ini di Chang Internatinonal Circuit, Thailand, Afridza Munandar pecah telur, pembalap muda berbakat ini meraih kemenangan pertamanya di ajang Asia Talent Cup ini.

Hampir sepanjang balapan, dia berada di grup depan, begitu juga rekan satu timnya, M. Adenanta Putra dan Herjun Firdaus yang masing-masing finis di posisi ke-5 dan ke-7. Sementara itu di grup kedua, Abdul Gofar akhirnya finis di posisi ke-11, dan Hildhan Kusuma ke-13.

Baca Juga :  "Icip-icip" AHM Oil MPX3 Untuk Honda Verza.( Kembali ke Jalan Yang Benar).

Munandar mengawali balapan dari posisi start keempat dan mampu bertahan di grup depan, serta berhasil melakukan gebrakan pada lap-lap terakhir. Hampir sepanjang balapan, Adenanta dan Herjun juga berada di grup ini.

Abdul Gofar dan Hildhan Kusuma tidak bisa bergabung dengan grup depan dan tertinggal di belakang. Gofar akhirnya finis di posisi ke-11, sementara Hildhan ke-13.

Baca Juga :  Pencapaian Astra Honda Racing Team di ARRC Suho, Andi Hilang Podium 2.

Dengan hasil balapan hari ini, Adenanta masih bertahan di posisi ketiga klasemen, diikuti Afridza di posisi keempat, Herjun ketujuh, Gofar ke-12, dan Hildhan ke-14. Mereka akan kembali beraksi pada balapan kedua IDEMITSU Asia Talent Cup di Chang International Circuit, Minggu (17/3/2019) pukul 11.45 WIB.

Baca Juga :  AHM Siapkan Rider Andalannya Untuk Turun di Suzuka Endurance Race 2017.

Jalannya Race bisa ditonton bpada Video dibawah ini

 

KOMENTAR PARA PEMBALAP ASTRA HONDA RACING TEAM.

BACA DI HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>

Advertisements

Comment with your Facebook account

Pages ( 1 of 2 ): 1 2Next »

Author: Mas Sayur

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.