Kawasaki Ninja RR MONO ,Seberapa Lama Akan Bertahan..?

kawasaki ninja RR monoMaksudnya…???   😉

Soal harga bro…

Harga yang “segitu murahnya” untuk ukuran sport fairing 250 cc,apakah akan bertahan lama..??  Apa KMI nggak ingin segera menaikkan harga demi provit yang lebiuh besar..?

Menurut pendapat sederhana Mas Sayur,hal itu akan kembali kepada TUJUAN UTAMA dari KMI melahirkan motor ini.

tesninja rr mono sentul1

Pict : otomotifnet.com

Jadi jika tujuan utama KMI adalah menciptakan lawan ndari CBR 250 di sirkuit di ajang Kejurnas 250 cc,maka kemungkinan harganya akan stabil di harga awal sampai benar-benar performa motor ini teryji di lintasan,baru kemudian akan di naikkan pelan-pelan.

Dan jika melihat spesifikasi mesin di antara kedua motor ini,yakni Ninja RR mono dan CBR 250,maka di atas kertas Ninja menang telak. Jadi kesimpulannya adalah,Jika anda sudah beneran ngebet dengan Ninja RR mono ini,segera pesan sekarang di periode awal,karena apa..?

  • Ketangguhan mesin KLX 250 sudah tak perlu di ragukan,bukan mesin baru yang biasanya akan menemui masalah di periode awal   😉
  • Kemungkinan harga akan segera naik,jadi jika membelinya di periode awal,ada sedikit keuntungan yang di dapat.

Btw,,,di antara sobat bikers,ada yang sudah indent,kah..?   😉

 

Advertisements

Author: Mas Sayur

25 thoughts on “Kawasaki Ninja RR MONO ,Seberapa Lama Akan Bertahan..?

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.