Honda ADV160 Launching di Papua, Segini Harganya.

Seperti sudah sering Mas Sayur tulis di artikel yang lain, harga motor di Papua pasti lebih mahal. Tentu saja pembandingnya adalah daerah luar Papua. Jika di bandingkan dengan harga OTR Jakarta, harga motor di Papua bisa beberapa juta Rupiah lebih mahal. Astra Motor Papua meluncurkan Honda ADV160 dalam 2 tipe. Dengan 2 harga berbeda juga tentunya.

  • Harga Honda ADV160 Tipe CBS adalah 42,01 juta Rupiah, sedangkan
  • Harga ADV160 Tipe ABS adalah 46,34 juta Rupiah.

Kedua harga tersebut adalah OTR All Papua , kecuali wilayah yang aksesnya hanya bisa di capai dengan pesawat terbang. Biasanya harganya lebih mahal lagi.

 

Lihat postingan ini di Instagram

 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Honda Papua (@honda_papua)

Advertisements

Author: Mas Sayur

1 thought on “Honda ADV160 Launching di Papua, Segini Harganya.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.