Cara Membersihkan Tangki Berkarat, Penyebab dan Pencegahannya.

Bro…, Sering dengar kan kasus Daleman Tangki motor yang berkarat ? Bukan melulu motor tua. Motor berusia muda pun bisa mengalaminya. Nah.. berikut ini admin akan berbagi tulisan tentang penyebab, pencegahan dan cara membersihkan tangki berkarat.

Deteksi dini daleman tangki berkarat gampang banget. Warna bensin menjadi keruh. Kekuningan khas warna karat yang bercampur cairan.

Baca Juga : Tips Murah Meriah dan Ampuh Tambal Tangki Motor Bocor, Tanpa Las atau Patri.

Jika dibiarkan, ini akan menggangu kinerja karburator dan atau injektor.

Untungnya pabrikan sudah mengantisipasinya dengan memberikan filter di jalur bensin.

Tapi jika tak segera di atasi, karat pada tangki tetap bisa mengakibatkan hal hal yang fatal.

Baca Juga :  Motor Bebek (Cub) Murah Yang Tersisa, Mana Lebih Patut Dipinang ?

Selanjutnya >> Penyebab Daleman Tangki Berkarat.

Advertisements

Comment with your Facebook account

Pages ( 1 of 3 ): 1 23Next »

Author: Mas Sayur